Sebanyak 1498 item atau buku ditemukan

Kamus Istilah Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah

"""Kamus Istilah Ekonomi, Keuangan, dan Bisnis Syariah A-Z ini diterbitkan untuk memenuhi kebutuhan para praktisi, akademisi, dan masyarakat luas yang ingin mempelajari, mengkaji, berkecimpung, dan tertarik pada bidang ekonomi, keuangan, dan bisnis syariah. Secara komprehensif kamus ini mengungkap banyak kata dan istilah dalam berbagai sektor ekonomi, keuangan, dan bisnis syariah seperti Perbankan, Pasar Modal dan Pasar Uang, Lembaga Keuangan Nonbank, Asuransi, Koperasi, Ekspor-Impor, Pegadaian, dan sebagainya. Kamus ini memuat: - Ribuan istilah ekonomi, keuangan, dan bisnis syariah - Kata dan istilah baru di bidang ekonomi, keuangan, dan bisnis syariah - Arti singkat, yang lalu dilengkapi dengan penjelasan secara gamblang - Kata-kata dan ungkapan asing (bahasa Inggris/Arab) yang telah memperkaya bahasa Indonesia dengan huruf aslinya. - Istilah-istilah ilmiah penting dari bidang ekonomi syariah - Ungkapan khas bahasa Arab dan Inggris Sebagai kamus istilah ekonomi, keuangan, dan bisnis syariah yang relatif simpel dan informatif, kamus ini Insya Allah akan memudahkan Anda untuk memahami dan berkomunikasi baik secara lisan maupun tertulis dalam bidang ekonomi, keuangan, dan bisnis syariah."""

H. Muhammad Sholahuddin,. lis h in g Bank Pelapor: kantor bank yang me Bank
Syariah: 1) bank. Bank Konvensional: bank umum sebaUshr digunakan dalam
produksi pohonpohon ini. Balance: selisih jumlah debet dan kredit pada neraca ...

ENSIKLOPEDI MINI SOSIOLOGI

Masyarakat modern memiliki karakter masalahnya sendiri yang sangat spesifik. Karenanya, pendekatan yang harus dilakukan untuk mengatasi permasalahan itu pun sangat spesifik. Dalam hal ini, pencarian solusi atas masalah modernitas itu sangat bergantung pada kemampuan aksiologi ke-Sosiologi-an. Mengapa? Karena pendekatan ke-Sosiologi-an akan menjadi bukti eksistensi seseorang sebagai intelektual-solutif dan empatif melalui pengondisian dan penghadiran kerja nyatanya. Kepentingan dan minat besar untuk menghadirkan solusi keilmuan untuk berbagai permasalahan sosial tidak saja merupakan upaya nyata seorang akademisi, tetapi juga bukti nyata konsistensi seorang ulil-albab dan ulil-abshar untuk mengintegrasikan kebermanfaatan ilmu yang dipelajarinya. Di sisi lain, kehadiran buku ensiklopedi ini merupakan bukti nyata adanya perkembangan sebuah ilmu, dalam hal ini, sosiologi. Kehadiran ensiklopedi sosiologi ini jelas-jelas memperlihatkan kondisi aktual sosiologi yang terus berkembang. Apa yang disajikan oleh buku ini menjadi bukti sosiologi merupakan ilmu yang dinamis. Dinamika ilmu ini berkaitan erat dengan perkembangan kehidupan manusia yang semakin kompleks permasalahannya. Sebagai sebuah ensiklopedi, buku ini memuat banyak hal seputar sosiologi, berikut para sosiolog dunia yang sangat berpengaruh. Bagi para peminat dan penikmat sosiologi, buku ini seharusnya menjadi buku referensi penting. Mengapa? Karena di dalamnya memuat teori sosiologi tentang perkembangan kehidupan masyarakat. Pemahaman yang baik perkembangan kehidupan masyarakat akan menjadi nilai-tambah bagi kemudahan pencarian solusi atas masalah kehidupan modern masyarakat. Percayalah!!

Masyarakat modern memiliki karakter masalahnya sendiri yang sangat spesifik.

Sosiologi Politik

Sosiologi politik merupakan kajian interdisiplin, irisan dua bidang ilmu, yakni sosiologi dan politik. Apabila sosiologi mengkaji mengenai masyarakat, lalu politik mengkaji kekuasaan para pengambil keputusan, maka sosiologi politik mengkaji relasi antara kehidupan masyarakat dengan keputusankeputusan yang diambil oleh penguasa. Konsep-konsep sosiologi politik bersifat dinamis dan mengikuti perkembangan zaman sehingga menarik perhatian siapa saja yang mengikuti dinamika politik. Manfaat terbesar dari bidang sosiologi politik adalah mencerdaskan pembaca dalam menganalisis situasi sosial politik yang ada di sekitarnya. Buku ini terdiri dari tujuh bab, dimana pembahasan dimulai dari konsep dasar sosiologi politik, konsep kekuasaan, faktor-faktor dalam struktur politik, unsur-unsur politik, gerakan sosial dan partai politik, konflik dan penyelesaiannya, terakhir hubungan parpol dengan perubahan politik. Pemilihan tema disesuaikan dengan konsep-konsep yang sering didiskusikan dalam ruang perkuliahan dan issue yang menjadi perbincangan di berbagai media massa. Sehingga buku Sosiologi Politik ini dapat digunakan oleh mahasiswa dan para pembaca yang tertarik dengan fenomena sosiologi politik. Konsep yang terdapat dalam buku ini berasal dari konsep-konsep yang telah dituliskan oleh penulis buku sosiologi politik sebelumnya, seperti Tom Bootomore, Rafael Raga Maran, Maurice Duverger, Damsar, Michael Rush & Philip Althoff, Keith Faulks dan Mochtar Mas’oed Nasikun. Kelebihan buku ini adalah dituliskan dalam bahasa yang lebih sederhana, dilengkapi dengan bagan alur serta beberapa analisis fenomena sosiologi politik terkini, sehingga diharapkan mudah dimengerti oleh para pembaca.

Sosiologi politik merupakan kajian interdisiplin, irisan dua bidang ilmu, yakni sosiologi dan politik.

Teori-Teori Dalam Sosiologi Hukum

Pendekatan hukum secara multilinear antara lain melalui ilmu sosiologi hukum ini, telah menghasilkan banyak konsep baru dalam ilmu hukum. Konsep-konsep baru ini memberikan variasi tersendiri kepada ilmu hukum, sehingga dapat menyebabkan timbulnya berbagai kesimpulan hukum yang sangat membantu para perancang atau penegak hukum. Namun demikian, sebagai ilmu yang sama-sama berbicara tentang masyarakat, maka antara ilmu hukum dan ilmu sosiologi sudah tentu banyak terjadi ketersinggungan bahkan persaingan. Hal ini justru dapat menambah daya tarik untuk mempelajari disiplin blasteran yang disebut dengan sosiologi hukum ini. *** Persembahan penerbit Kencana (PrenadaMedia)

ruhi oleh usia, kelas, agama, gender, ras, dan lainlain. • Bersifat universal, yang
berarti hukum dapat diterima oleh umum. • Hirarchis peradilan yang tegas. •
Bersifat birokratis. Artinya, prosedur dilaksanakan sesuai yang telah ditetapkan
oleh ...

Sosiologi Hukum

Petasan Ditinjau dari Perspektif Hukum dan Kebudayaan

Siapa sih yang tidak mengenal petasan?? dari mulai anak-anak hingga yang sudah dewasa pun pasti mengenal petasan. Bahkan ada di beberapa upacara/adat di masyarakat yang menggunakan petasan. Namun, petasan yang digunakan masih melebihi wajar. Nah, bagaimanakah hukum di Indonesia jika ukuran petasan melebihi ketentuan yang telah ditetapkan?? Buku ini membahas tentang sosiologi Hukum : Petasan Ditinjau dari Perspektif baik secata Hukum maupun Kebudayaan simak selengkapnya! [Penerbit Deepublish, Deepublish, Hukum, Budaya, Dr. Hj. Tina Asmarawati, S. H. , M. H.]

Produk hukum merupakan refleksi dari daya tarik menarik antara pihak-pihak
yang memiliki kekuasaan dan kepentingan, baik yang berkaitan dengan
kepentingan ideologis, politis ekonomi, ras maupun gender. Di dalam kenyataan
hidup ...

Rahasia Kekuatan Shalawat

Ibnu Abbas r.a., "Halimah tidak pernah meninggalkan Muhammad (Ketika Nabi
shallallahu alaihi wasallam masih kanak-kanak) pergi ke tempat yang jauh.
Suatu hari Halimah lupa, lalu Nabi kecil itu pergi bersama saudara
perempuannya ...

English Studies: The State of the Discipline, Past, Present, and Future

An accessible and wide-ranging consideration of concerns facing English Studies in its surrounding context of the university and society. The contributors to this volume seek to trace, in the face of current challenges, historical and contemporary debates surrounding English Studies.

... Shapes Collective Actions Christy M. Oslund: Disability Services and Disability
Studies in Higher Education: History, Contexts, and Social Impacts Erika
Mansnerus: Modelling in Public Health Research: How Mathematical Techniques
Keep ...

Etika & Moralitas Pendidikan

Peluang dan Tantangan

Pembahasan dalam buku ini erat sekali kaitannya dengan etika dan moralitas hubungan antarmanusia dalam sistem administrasi pendidikan sebagai suatu sistem nilai dalam diri seseorang atau organisasi. Buku ini dapat dipersembahkan kepada sidang pembaca setelah melalui perjalannan panjang. Penulisan buku mengenai etika pendidikan ini tela dimulai sejak tahun 2004 yang dilatarbelakangi adanya keresahan di kalangan masyarakat yang merasakan adanya penurunan kualitas moral dan etika dalam kehidupan sehari-hari dan menguatnya isu dekadensi moral. Di lain pihak, kualitas penyelenggaraan pendidikan baik formal, informal maupun nonformal tentu saja dapat memengaruhi penurunan kualitas moral dan etika dalam kehidupan sehari-hari. Buku Persembahan Penerbit PrenadaMedia -Kencana-

Sekolah memberikan layanan belajar yang berkontribusi lebih kepada siswanya
untuk kesehatan moral siswanya dan kesehatan moral bangsanya. Guru bagi
siswa adalah sebagai pengganti orangtua di sekolah untuk mendidik dan
membanntu pertumbuhan dan perkembangan ... Oleh karena itu, siswa
menempatkan diri sebagai anak yang sedang menuntut ilmu berkaitan dengan
ilmu pengetahuan ...