Sebanyak 3 item atau buku ditemukan

Metodologi Penelitian Pendidikan

buku ajar praktis cara membuat penelitian

Salah satu syarat yang harus dipenuhi oleh mahasiswa agar dirinya berhasil dengan baik dalam menulis skripsi, tesis dan disertasi adalah dikuasainya materi metodologi penelitian. Agar bisa mengusai materi tersebut maka mahasiswa harus mempelajari berbagai sumber belajar. Untuk itulah penulis mencoba menyusun sebuah Metodologi Penelitian ini agar bisa bermanfaat sebagai sumber belajar yang sesuai dengan kebutuhan mahasiswa. Buku ajar ini diperuntukan bagi dosen, mahasiswa dan siapa saja yang berminat melakukan peneltiian sebagai bahan perkuliahan dengan penyajian yang lebih praktis, dimulai dengan uraian atau penjelasan yang singkat padat tetapi bisa dipahami pembaca. Buku ini bisa dipelajari dalam waktu yang relatif singkat, karena bahan disajika sedemikian rupa. Dengan buku ini pembaca bisa membedakan mana penelitian kuantitatif dan mana penelitian kualitatif, penelitian konvensional dan penelitian tindakan. Mudah-mudahan buku ini bermanfaat bagi siapa saja yang berminat untuk menadakan riset dalam rangka mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi. Apa yang disajikan dalam buku ini hanyalah merupakan garis besar materi kuliah. Untuk memperluas dan memperdalam wawasan dalam bidang ini diharapkan hahasiswa membaca berbagai refensi yang relevan, terutama yang buku-buku dijadikan acuan dalam penulisan diktat ini. Penulis menyadari bahwa banyak kelemahan yang terdapat pada buku ini, ”Tiada gading yang tak retak”, buku ini masih perlu terus disempurnakan, baik yang menyangkut isi, pengungkapan, maupun sistematika penulisan. Untuk itu saran serta kritik yang konstruktif senantiasa penulis harapkan.

Salah satu syarat yang harus dipenuhi oleh mahasiswa agar dirinya berhasil dengan baik dalam menulis skripsi, tesis dan disertasi adalah dikuasainya materi metodologi penelitian.

Kaidah Ilmu Tafsir Al Quran Praktis

Sumber hukum islam yang pertama adalah Al-Qur’an didalam Al-Qur’an termuat wahyu Allah SWT., Pencipta alam semesta, yang ditujukan kepada ummat manusia. Ini merupakan message dari Allah SWT., kepada manusia. Karena itu, al-Qur’an menjadi sangat urgen bagi kita. Untuk berpegang teguh pada message tersebut, yang dibutuhkan pertama kali tentu memahami kandungannya. Untuk tujuan itulah, maka kandungan al-Qur’an tersebut harus dipelajari dengan mendalam. Kenyataannya, banyak orang telah menghabiskan banyak hidupnya untuk mengkaji al-Qur’an; membaca dan merefleksikannya dalam rangka membangun aspek fisik dan spirit mereka. Mereka juga telah menemukan makna dan implikasi baru untuk kepentingan mereka sendiri. Yang kedua, beberapa pengetahun yang secara spesifik mengenai pembahasan tersebut, yang berkaitan dengan message tadi adalah juga dibutuhkan untuk secara penuh memahami makna dan implikasinya. Meski, beberapa bagian dari pengetahuan spesifik ini bisa diambil dari al-Qur’an itu sendiri, namun bagian lain dari pengetahuan tersebut hanya bisa ditemukan melalui kajian dan research yang mendalam.

Buku Kaidah ilmu tafsir al Quran praktis ini diterbitkan oleh penerbit deepublish dan tersedia juga versi cetaknya.

Kaidah Ilmu Tafsir Al-qur'an Praktis

  • ISBN 13 : 9786024535131
  • Judul : Kaidah Ilmu Tafsir Al-qur'an Praktis
  • Pengarang : Juhana Nasrudin,  
  • Penerbit : Deepublish
  • Klasifikasi : 2x3 . 31
  • Call Number : 2x3 . 31 JUH k
  • Bahasa : Indonesia
  • Penaklikan : xxii, 397 cm, ; 20 cm
  • Tahun : 2017
  • Halaman : 397
  • Ketersediaan :
    2020-38625-0005
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2020-38625-0004
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2020-38625-0003
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2020-38625-0002
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2020-38625-0001
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi