Sebanyak 2540 item atau buku ditemukan

"Membumikan" Al-Quran

Fungsi dan Peran Wahyu dalam Kehidupan Masyarakat

Apabila Anda membaca Al-Quran, maknanya akan jelas di hadapan Anda. Tetapi, bila Anda membacanya sekali lagi, Anda akan menemukan pula makna-makna lain yang berbeda dengan makna sebelumnya. Demikian seterusnya, sampai-sampai Anda dapat menemukan kata atau kalimat yang mempunyai arti bermacam-macam, yang semuanya benar atau mungkin benar. Ayat-ayat Al-Quran bagaikan intan: setiap sudutnya memancarkan cahaya yang berbeda dengan apa yang terpancar dari sudut-sudut lainnya. Dan tidak mustahil, bila Anda mempersilakan orang lain memandangnya, ia akan melihat lebih banyak ketimbang apa yang Anda lihat. `Abdullah Darraz Buku ini adalah karya seorang pakar tafsir dan ilmu-ilmu Al-Quran dalam upaya kerasnya memancarkan kilau cahaya sudut-sudut penting "intan" yang dikandung Al-Quran. Berasal dari enam puluh lebih makalah dan ceramah yang pernah disampaikan oleh penulisnya pada rentang waktu 1975 hingga 1992, tema dan gaya pembahasan buku ini terpola menjadi dua bagian. Di bagian pertama, secara efektif dan efisien, penulis menjabarkan dan membahas pelbagai "aturan main" berkaitan dengan cara-cara memahami Al-Quran. Di bagian kedua, secara jenial, penulis mendemonstrasikan keahliannya dalam memahami, sekaligus juga mencarikan jalan keluar bagi, problem-problem intelektual dan sosial yang muncul di dalam masyarakat dengan berpijak pada "aturan main" Al-Quran. Meskipun belum semua problematik di seputar studi-studi Al-Quran, keislaman, dan kemasyarakatan terungkap secara menyeluruh, namun buku ini diharapkan dapat mengantarkan para peminat studi Al-Quran pada khususnya dan studi keislaman pada umumnya untuk melangkah lebih jauh dan terarah. Sebuah buku penting dan langka di bidangnya serta ditulis oleh seorang pakar yang juga langka di bidangnya. [Mizan, Pustaka, Referensi, Agama]

Apabila Anda membaca Al-Quran, maknanya akan jelas di hadapan Anda.

Al-Quran Bukan Kitab Teror

Wajah Islam bukanlah wajah teroris. Islam adalah agama yang di setiap sendi kehidupannya mengajarkan perdamaian. Namun ajaran dan implementasi terkadang tak berjalan beriringan. Fakta menunjukkan bahwa tindakan intoleransi seperti intimidasi, kekerasan, dan penyerangan sebuah kelompok terhadap kelompok lain terjadi di sekitar kita, menimpa saudara-saudara kita. Kekerasan yang dibenarkan dengan dalih agama. Tapi benarkah demikian? Benarkah Allah Swt dan Rasulullah Muhammad Saw memperbolehkan tindak kekerasan jika dilakukan untuk membela agama dan keyakinannya? Buku ini akan memberikan jawabannya. Dengan penjelasan yang lugas dan jelas, Imam Taufiq telah membedah konsep perdamaian dalam Al-Quran dengan mengelaborasi penafsiran Al-Quran klasik dan kontemporer secara detail. Buku ini juga melacak implementasi nilai damai tersebut dalam kehidupan Nabi Muhammad, baik berkeluarga maupun bermasyarakat. [Mizan, Bentang Pustaka, Islam, Kitab, Ibadah, Rumor, Fakta, Indonesia]

Ar-Râzî, Abû 'Abd Allâh Al-Tamîmî bin 'Umar bin Husain AtTaimî, Fakhr Ad-Dîn.
1992. At-Tafsîr Al-Kabîr wa Mafâtih Al-Ghaib. Beirut: Dâr al-Fikr. Assegaf, Arifin. “
Memahami Sumber Konflik Antar Iman” dalam Th. Sumartana, dkk. 1991.
Pluralisme: Konflik dan Pendidikan Agama di Indonesia. Yogyakarta: Insitut Dian/
Interfidei. As-Syâfi'î, Abû 'Abd Allâh Muhammad bin Idrîs. 1989. Al-Umm. Bairut:
Dâr al-Fikr. As-Syâtibî, Abû Ishaq. 1986. Al-Muwâfaqâtfî Ushûl As-Syarî'ah. Jilid II.

Sap: Standar Akuntansi Pemerintahan

Standar akuntansi pemerintahan dimaksud dibutuhkan dalam rangka
penyusunan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan APBN/ APBD berupa
laporan keuangan yang setidak-tidaknya meliputi Laporan Realisasi Anggaran,
Neraca, ...

Aspek Hukum dalam Penelitian

Buku ini meyajikan materi tentang dasar-dasar ilmu hukum yang meliputi dua bagian. Bagian pertama tentang manusia dan masyarakat dalam kaitannya dengan hukum. Bagian kedua berisi tentang berbagai aspek hukum yang meliputi pengertian dan tujuan hukum, sumber hukum, -penemuan hukm dan interprestasinya, penggolongan hukum, serta hukum dan hak. Materi hukum dari berbaai sumber bahan yang tersusun secara sederhana, praktis, dan sistematis tersebut memudahkan para mahasiswa mempelajari hukum pada tingkat dasar untuk ditingkatkan pada tingkatan hukum berikutnya. Kesederhanaan, kepagramatisan, dan kesistematisan tersebut merupakan ciri khas buku ini.

Pernah di tahun 1985-an harian Merdeka memuat artikel ”Sekitar Bisnis Pabrik
Skripsi” dan ”Mengapa Ada Bisnis Pabrik Skripsi”. Dalam artikel itu dikatakan
bahwa penyebab utama timbulnya pabrik skripsi adalah pembimbing skripsi
yang ...

Meodologi Studi Al-Qur'an

Di dalam kehidupan praktis, al-Qur'an bukan kitab suci dalam pengertian yang
kaku seperti itu. Kembali kepada ... Retorika modern yang dikembangkan
sebagian kelompok radikal Islam tentang al-Qur'an sebagai "konstitusi" (dustur)
dalam jargon yang terkenal, al-Qur'an dusturuna (al-Qur'an adalah konstitusi
kami), mencerminkan pandangan reduksionistik tentang al-Qur'an sebagai kitab
hukum, seraya mengabaikan dimensi aural yang tertanam di dalamnya. Al-Qur'
an yang telah ...