Sebanyak 2796 item atau buku ditemukan

Buku penuntun penentuan dan pengobatan sumber penularan dalam pemberantasan T.B.C. nasional di Indonesia

Manual for the determination and treatment of infectious sources in combatting national TBC in Indonesia.

Semoga buku ini dapat didjadikan Pedoman bagi para Petugas Kesehatan,
chususnja bagi para Karyawan Dinas Pemberantasan Penjakit Tuberculosis
guna peningkatan dan penjempurnaan usaha pemberantasan T.B.C. Nasional di
Indonesia. Djakarta, 26 Djuni 1972 BAB I PENENTUAN SUMBER PENULARAN
DALAMI PEMBERANTASAN TBC DI INDONESIA. KEPALA BAGIAN
PENERBITAN DAN PERPUSTAKAAN BIRO V DEPARTEMEN KESEHATAN R.I.
ttd. (NJ. JOJOH ...

Bahasa persatuan, kedudukan, sedjarah, dan persoalanpersoalannja

I Tsing mentjeritakan tentang keadaan agama Buddha di India dan tentang
kehidupan orang Tionghoa jang datang berziarah. Djadi dapatlah dikira-kirakan
berapa banjak kitab? Agama Buddha jang terdapat diibu kota Sriwidjaja pada
waktu itu. - Di Sriwidjaja didapati sematjam Perguruan Tinggi agama Buddha
dan menurut keterangan I Tsing pula di Sriwidjaja didapati lebih seri b u orang
ulama agama Buddha. Salah seorang dari pengadjarnja jang terkenal ialah
Dharmapala ...

Perempuan dibawa/h laki-laki yang kalah

Kekerasan terhadap perempuan Timor Timur dalam kamp pengungsian di Timor Barat

Civil and military violence against women refugees during disintegration of Timor Timur Province from Indonesia.

Runtuhnya sistem dan aturan sosial hidup bersama ini berlaku pula pada sistem
perlindungan tradisional. Sistem perlindungan masyarakat yang seharusnya
berada dalam suatu komunitas tidak berlaku di kamp. Dalam budaya Timor, jika
ada seorang perempuan yang menjadi hamil oleh seorang laki-laki di luar
pernikahan, maka keluarga perempuan akan menuntut laki-laki itu untuk
menikah dengan perempuan tersebut, dan menuntut laki-laki beserta
keluarganya untuk ...

Perdagangan perempuan dan anak di Indonesia

Trafficking of women and children in Indonesia.

Pemilik dan Pengelola Rumah Bordil: Sama dengan majikan di atas, pemilik dan
pengelola rumah bordil terlibat dalam perdagangan bila mereka memaksa
seorang perempuan untuk bekerja di luar kemauannya, menahannya dalam
penjeratan utang, menyekapnya secara ilegal, membatasi kebebasannya
bergerak, tidak membayar gajinya, atau merekrut dan mempekerjakan anak di
bawah 18 tahun, • Calo Pernikahan: Seorang calo pernikahan yang terlibat
dalam sistem ...

Korupsi, sebuah novel

Murad, seorang insinyur, bekerja di Kementerian Pekerjaan Umum di Casablanca, Maroko. Tuntutan istrinya yang mata duitan, tekanan kehidupan yang terus mengimpit, serta arus buruk di lingkungan kerjanya yang korup, menggodanya agar menjadi koruptor. Sanggupkah ia bertahan? Kisah menyentuh ini diwarnai pula dengan kisah cinta Murad dengan sepupu jauhnya, Nadia, seorang janda cantik. " Novel yang diilhami karya pengarang besar Indonesia Pramoedya Ananta Toer ini berkisah tentang seorang pegawai negeri jujur yang berupaya melawan arus agar tak terperangkap jaring korupsi. Diterbitkan oleh penerbit Serambi Ilmu Semesta" (Serambi Group)

hukum Islam akan memberikan kepadamu tidak hanya hak untuk menikah lagi,
tetapi juga hak untuk memberi talak pada istri pertama. Tetapi kamu 'kan orang
beradab. Kamu tentu akan bertindak tepat, tak akan sewenang-wenang, terlebih
lagi berlaku kasar. Aku beri waktu sebulan penuh guna menyelesaikan masalah
ini. Ketahuilah bahwa aku akan sungguh bahagia bila mampu
membahagiakanmu.” Sepanjang hidup, aku akan hidup lurus walaupun miskin.
Dalam hal itu, aku ...