Demokrasi deliberatif
menimbang negara hukum dan ruang publik dalam teori diskursus Jurgen Habermas
On deliberative democracy in Indonesia.
- ISBN 13 : 9789792120622
 - ISBN 10 : 9792120629
 - Judul : Demokrasi deliberatif
 - Sub Judul : menimbang negara hukum dan ruang publik dalam teori diskursus Jurgen Habermas
 - Pengarang : ,
 - Kategori : Democracy
 - Penerbit : Kanisius
 - Bahasa : id
 - Tahun : 2009
 - Halaman : 246
 - Halaman : 246
 - Google Book : http://books.google.co.id/books?id=32MAx08Ne9gC&dq=intitle:demokrasi,+hak+asasi+manusia&hl=&source=gbs_api
 - 
    Ketersediaan :
    
 
    Melalui rancangan itulah hak-hak asasi manusia diinstitutionalisasikan secara 
legal, dan dalam rancangan itu kedaulatan rakyat sekaligus memperoleh bentuk 
legalnya. Jalan pikiran Habermas dapat dijelaskan sebagai berikut: Dalam 
proses penyusunan konstitusi harus selalu sudah diandaikan bahwa setiap 
orang memiliki otonomi privat atau kebebasan bertindak yang bersifat subjektif. 
Dari situ dapat disimpulkan menurut prinsip moral bahwa setiap orang adalah 
subjek dari ...