Bilamana Cinta

Ada sesuatu dalam dirimu yang membuatku terus mencarimu. Bersamamu, ada perasaan senang yang tak terkira, membuatku kerap terpesona. Aku tak tahu apa yang terjadi antara kita. Ketika kau tak ada, ada sesuatu yang terasa hilang dalam hari-hariku. Apakah kita saling memiliki ataukah hanyalah semu belaka? Kuharap kau mau memikirkan jawabnya, dan sampaikan padaku bilamana kau telah tahu.... -Bukune-

Kipas angin putar tergantung dilangit kamar. Dan, kamar satunyalebih kecil,
difungsikan sebagai tempat menjemur pakaian kala musim hujan. Choki
membanting tas selempangnya di atas kasur. Lalu, gantian tubuhnya yang
dibantingnya ke ...