Sejarah

Pada periode 1916-1921 kecepatan tumbuhnya Sarikat Islam laksana meteor
sehingga sangat berpengaruh dalam percaturan politik nasional. Hal ini
disebabkan Sarikat Islam bernafaskan Islam, juga sepak terjangnya selalu
menentang ...