Sebanyak 102 item atau buku ditemukan

Fiqih Falakiyah

Syariat Islam adalah tuntunan ajaran Islam dalam semua aspek kehidupan. Al-Qur’an adalah kalamullah yang diturunkan oleh Allah Ta’ala kepada Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wasallam melalui malaikat Jibril untuk disampaikan kepada umat manusia, guna menjadi pedoman bagi kehidupan. Begitu juga dengan As Sunnah adalah perkataan, perbuatan dan taqrirnya Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wasallam yang diriwayatkan oleh sahabat dan disampaikan kepada generasi selanjutnya, untuk dipedomani dan dilaksanakan dalam kehidupan. Dalam perjalanan sejarah, kedua sumber ajaran ini telah dipahami oleh umat Islam sesuai dengan konteks yang ada, sehingga melahirkan ilmu-ilmu keislaman, seperti ilmu tauhid, ilmu fiqh dan ilmu tasawuf. Keberadaan ilmu ini amat penting bagi umat Islam dalam menjalankan pesan-pesan al Qur’an dan as Sunnah di era kita sekarang.

Al-Qur’an adalah kalamullah yang diturunkan oleh Allah Ta’ala kepada Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wasallam melalui malaikat Jibril untuk disampaikan kepada umat manusia, guna menjadi pedoman bagi kehidupan.

Allugotul Arrabiyyah Wamusykilat Ta'limiha

  • ISBN 13 : 9786021190036
  • Judul : Allugotul Arrabiyyah Wamusykilat Ta'limiha
  • Pengarang : Syaiful Mustafa,  
  • Penerbit : Uin-Maliki Press
  • Klasifikasi : 492.7
  • Call Number : 492.7 SYA a
  • Bahasa : Indonesia
  • Penaklikan : 213 hlm;21 cm
  • Tahun : 2014
  • Halaman : 0
  • Ketersediaan :
    2015-00312-3200-9
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-8
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-7
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-6
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-5
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-4
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-3
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-2
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-10
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi
    2015-00312-3200-1
    Tersedia di Pustaka Kubang Putih - UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi

10 Sebab Dicintai Allah

Sesungguhnya, seorang hamba yang berbicara dengan sepatah kata yang bermanfaat, maka kelak ia akan dijauhkan dari api neraka dengan jarak yang lebih jauh dari jarak antara ujung timur dan ujung barat." (HR.Bukhari) Agar tak bertepuk sebelah tangan, pernyataan cinta kita kepada Allah harus disertai dengan amalan-amalan yang membuktikan ketulusan dan kemurnian cinta kita tersebut. Pesan inilah yang disampaikan penulis untuk mengajak kita berlomba menggapai sebuah kedudukan yang paling membahagiakan di akhirat kelak, yaitu menjadi orang yang mencintai dan juga dicintai Allah. Lantas, langkah-langkah praktis apakah yang bisa mengantarkan kita pada kedudukan tersebut? Dalam buku ini penulis menuntun kita untuk meniti dan mengamalkan satu demi satu 10 amalan yang akan menjadikan kita sebagai manusia yang dicintai Allah. Gaya bertutur penulis yang lugas, cerdas, dan berwibawa akan membuat pembaca tergugah dan optimis bahwa menjadi orang yang dicintai Allah adalah bukan hanya bahan impian yang hanya bisa diangan-angan, melainkan sebuah keinginan, harapan, dan cita-cita mulia yang terhampar di depan mata bagi siapa saja yang bertekad bulat meraihnya. -QisthiPress-

Tafsir al-Qur`an al-'Azhîm yang sering dikenal dengan Tafsîr Ibnu Katsîr
karangan al-Hafidz Abu al-Fida' Ismail Ibnu Katsir (6/531), Dar Sya'b. Ar-Rabi' ibn
Khutsaim adalah salah seorang sahabat Ibnu Mas'ud r.a. Ibnu Mas'ud pernah
berkata ...