Sebanyak 69 item atau buku ditemukan

Membangun Masyarakat Madani Melalui Khutbah Dan Ceramah

Essays on forming an Islamic civil society in Indonesia.

Keterkaitan pendidikan dengan pembinaan akhlak ini dapat dilihat dari salah
satu tujuan yang ingin dicapai oleh pendidikan ... Tetapi, pendidikan merupakan
proses kemandirian kesadaran pengembangan bangsa dan proses kesadaran ...

Pendidikan moral dan spiritual dalam membangun karakter bangsa

analisis kitab Nashoihul 'ibad karya Syaikh Nawawi al-Bantani

Criticism on Nashoihul'ibad, a thought of Nawawi Banten, an Indonesian ulama, on Islamic moral and spiritual education.

Criticism on Nashoihul'ibad, a thought of Nawawi Banten, an Indonesian ulama, on Islamic moral and spiritual education.

Teknologi dalam perspektif ekonomi

Technology in Indonesia from an economic perspective; proceedings of a meeting.

... pada produk ekstraksi logam tradisional; (b) Teknologi Informasi dan
Komunikasi, termasuk di sini Mikroelektronika, ... office automation, sistem
manajemen informasi, keuangan, pendidikan dan pelatihan industri/jasa
semakin berubah; ...

Akuntansi Syariah

Penulis : Firdaus Furywardhana, SE., SS., MSI. Hal : 144 ISBN : 978-602-6364-57-9 Sinopsis : Mengakomodasi perkembangan Keuangan syariah, Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) dengan merujuk Standar Akuntansi dan Auditing untuk lembaga keuangan Islam (Accounting and Auditing Standards for Islamic Financial Institutions) yang dikeluarkan Accounting and Auditing Organization for Islamic Financial Institutions, lembaga regulasi keuangan Islam internasional yang berkedudukan di Abu Dhabi. Maka IAI mengeluarkan Pernyataan Standart Akuntansi Keuangan (PSAK) Syariah Nomor 59 yang disahkan 1 Mei 2002 dan diberlakukan 1 Januari 2003. Dalam perkembangannya PSAK 59 tersebut mendapat penyempurnaan dengan diikeluarkan PSAK 101 tentang penyajian pelaporan keuangan syariah, PSAK 102 (2013) tentang Akuntansi murabahah, PSAK 103 tentang Akuntansi Salam, PSAK 104 tentang Akuntansi Istishna, PSAK 105 tentang Akuntansi Mudharabah, PSAK 106 tentang Akuntansi Musyarakah, PSAK 107 tentang Akuntansi Ijarah, PSAK 108 tentang Akuntansi Penyelesaian Utang Piutang Murabahah Bermasalah, PSAK 109 tentang Akuntansi Zakat dan Infak/Sedekah. Buku akuntansi syariah ini akan membahas pengertian Akuntansi Syariah, konsep dasar akuntansi, konsep dan implementasi dari akuntansi murabahah, akuntansi salam, akuntansi istishna, akuntansi mudharabah, akuntansi musyarakah, akuntansi ijarah, akuntansi Qard, akuntansi wadiah, serta penyajian pelaporan keuangan syariah.

Buku akuntansi syariah ini akan membahas pengertian Akuntansi Syariah, konsep dasar akuntansi, konsep dan implementasi dari akuntansi murabahah, akuntansi salam, akuntansi istishna, akuntansi mudharabah, akuntansi musyarakah, akuntansi ...