Sebanyak 12 item atau buku ditemukan

Alumni FEUI dan tantangan masa depan

beragam pemikiran

Analysis on the growth of economy, business, etc. of Indonesia in the future; volume commemorating the 45th and 50th anniversary of Faculty of Economy, University of Indonesia and Indonesian state respectively.

Tahap Awal Pembangunan 1950-1951 Usaha-usaha untuk mengatasi
kekurangan ahli-ahli ekonomi setelah Proklamasi Kemerdekaan, ternyata,
dilakukan oleh Yayasan Memajukan Ilmu Pengetahuan — dipimpin oleh St.
Takdir Alisyahbana — melalui pembukaan Akademi Nasional yang berorientasi
terhadap pengajaran ilmu ekonomi. Ketika jurusan sosial-ekonomi FHUI
menjelma menjadi FE (18 September 1950), seluruh mahasiswa Akademi
Nasional pindah dan bergabung ...

Manajemen di Indonesia

beberapa isu kontemporer

Management development in Indonesia; collection of articles.

Contoh-contoh untuk ini adalah Joint venture antara Philips dan Siemens untuk
pengembangan Chips 4-Megabit, produksi komponen bersama pada industri
mobil dan kerja- sama pemasaran di sektor perbankan dan bank-bank tabung-
an ...